Sabtu, 01 Mei 2010

Yogurt

Dalam yogurt ini tinggallah adik-adik kecil kita yang namanya Lactobacillus bulgaricus, Streptococcus thermophilus, oke sudah kenal? Kalau belum silahkan berkenalan dulu, baru nanti mas ceritakan lebih lanjut tentang yogurt, manfaatnya, cara membuatnya, juga bagaimana kita memperoleh kultur yogurt untuk kita jadikan starter atau untuk membuat yogurt lagi.

Oya, adik-adik kecil kita ini kalau masuk kedalam lambung kita ini akan berkata, "hore, kita bantu kakak kita untuk sehat, yuk kita bekerja, perbaiki lambungnya kakak kita ini"


Bacaan lain tentang saudara tuanya yogurt anda dapat baca disini :
http://jogjakefir.blogspot.com/
http://jogjakefir.wordpress.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar